usangnya kertas tidak bisa menipu seberapa lama masa nya, surutnya air membuktikan adanya matahari, derasnya hujan tidak bisa diperkirakan seberapa banyak tetesannya, kerasnya angin membuat daun berterbangan.
langkah demi langkah, tahun demi tahun, perjalanan ini masih ku lalui...
indahnya mengagumi sekalipun sakitnya terkhianati...
dari gelapnya malam hingga cerahnya esok hari..
menata hidup sehingga mati..
menanti indahnya cahaya hingga menjadi redup kembali...
memahami sakitnya perjuangan dan bahagianya keberhasilan..
melewati tahap bagian hidup, selama itu aku berjalan...
menyongsong masa depanku, dengan keberhasilan...
mengiklaskan kamu pergi ,karna pasti akan terganti...
Tidak ada komentar:
Posting Komentar